LOGO WEB PALU TRANSPARAN

Written by IT PA PALU on . Hits: 1037

Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Sekretaris Pengadilan Agama Palu Kelas IA

 

0. sumpah

Palu | Rabu, 10 November 2021 tepatnya pukul 14.00 WITA. Berdasarkan SK Direktur Jenderal Badan Peradilan Agama Nomor : 2928/DjA/KP.04.6/SK/9/2021 dilaksanakannya Acara Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Sekretaris a.n. Ince Muhrawaty, S.T. di Ruang Sidang Utama Pengadilan Agama Palu. Ketua Pengadilan Agama Palu yang memimpin acara tersebut sekaligus yang melantik dan mengambil sumpah jabatan kepada saudara Ince Muhrawaty, S.T. dengan saksi sdr Drs. H. A. Kadir, M.H., dan sdr-i Hj. Rahidah Said, S.Ag., M.H.; rohaniwan sdr. Shiyamus Shidqi, S.H.I., M.H. ; pembaca do'a Drs. H. Syamsul Bahri, M.H., serta disaksikan oleh sebagian besar hakim dan pegawai Pengadilan Agama Palu, serta keluarga besar Pengadilan Negeri Palu dan Pengadilan Negeri Parigi. Pesan Ketua Pengadilan Agama Palu saat memberikan sambutan di akhir acara yaitu untuk selalu menyelaraskan antara kecerdasan intelektual dan kecerdasan emosional dalam menjalankan tugas pokok dan fungsi jabatan sebagai pelayan masyarakat di satker Pengadilan Agama Palu. (IT Pa. Palu)

 

Peta Pengadilan Agama Palu

Hubungi Kami

Pengadilan Agama Palu Kelas I.A

Jl. WR. Supratman No. 10, Kelurahan Lere, Kecamatan Palu Barat, Kota Palu, Sulawesi Tengah

Kode Pos : 94221

Telp: (0451) 421156
Fax: (0451) 458125

Email  : This email address is being protected from spambots. You need JavaScript enabled to view it.

  

whatsapp  fb  youtube  twitter  ig

 

w3c html 5 w3c wai AAA  

 

Tautan Aplikasi